Contoh Coding C# Aplikasi Sederhana
Ini merupakan contoh koding aplikasi menggunakan bahasa C#.
Aplikasi ini merupakan aplikasi dasar dalam coding c#. Fitur fiturnya hanya input dan output saja.
Ini merupakan materi pada minggu pertama perkuliahan semester 3 pemrogramman lanjut program studi manajemen informatika politeknik negeri lampung.
Cek kode dibawah ini :
Aplikasi ini merupakan aplikasi dasar dalam coding c#. Fitur fiturnya hanya input dan output saja.
Ini merupakan materi pada minggu pertama perkuliahan semester 3 pemrogramman lanjut program studi manajemen informatika politeknik negeri lampung.
Cek kode dibawah ini :
using System;
using System.Collections.Generic;
using System.Linq;
using System.Text;
namespace minggu1
{
class Program
{
static void Main(string[] args)
{
ushort hari, bulan, tahun;
Console.WriteLine("Hitung Usia");
Console.WriteLine("-----------");
try
{
Console.Write("Tanggal Lahir\t : ");
hari = Convert.ToUInt16(Console.ReadLine());
Console.Write("Bulan Lahir\t : ");
bulan = Convert.ToUInt16(Console.ReadLine());
Console.Write("Tahun Lahir\t : ");
tahun = Convert.ToUInt16(Console.ReadLine());
DateTime ultah = new DateTime(tahun, bulan, hari);
DateTime hariIni = DateTime.Now;
TimeSpan usia = hariIni.Subtract(ultah);
Console.WriteLine("-----------------------------------");
Console.WriteLine("umur kamu adalah {0} hari, {1} jam" + "{2} menit.", usia.Days, usia.Hours, usia.Minutes);
Console.ReadLine();
}
catch (FormatException e)
{
Console.WriteLine("Data tanggal, bulan, dan tahun harus berupa angka");
Console.ReadLine();
}
catch (Exception e)
{
Console.WriteLine("Terjadi Kesalahan : ", e.Message);
Console.ReadLine();
}
}
}
}
Setelah di running maka hasil dari aplikasi ini adalah :
0 Response to "Contoh Coding C# Aplikasi Sederhana"
Post a Comment
1. Berikan Komentar yang Relevan
2. Tidak Mengandung SARA
3. Berkomentar yang Sopan