Program Menghitung Nilai dengan C#

Assalamualaikum wr. wb.
Siang ini saya akan membagi source code program menghitung nilai dengan c#, jadi ini merupakan tugas mata kuliah pemrogramman.
Tipe Data C#
Jadi program ini akan menerima inputan angka lalu angka tersebut jika lebih dari sama dengan 80 maka akan mendapat nilai a, jika lebih dari 60 dan kurang dari 80 maka mendapat nilai b, dan selain itu maka akan mendapat nilai c.
Contoh Coding C#
Program perhitungan nilai dengan bahasa c# ini kita menggunakan seleksi kondisi (if else).
Silakan lihat kode c# dibawah ini :


using System;
using System.Collections.Generic;
using System.Linq;
using System.Text;

namespace minggu3tugas5_nilai
{
    class Program
    {
        static void Main(string[] args)
        {
            int nilai;
            Console.WriteLine("=========================");
            Console.WriteLine("           Nilai");
            Console.WriteLine("=========================");
            Console.Write("Masukan Nilai : ");
            nilai = int.Parse(Console.ReadLine());
            Console.WriteLine();
            if (nilai > 80) Console.WriteLine("Nilai Kamu "+nilai+" Selamat Kamu Mendapat Nilai A");
            else if (nilai > 60) Console.WriteLine("Nilai Kamu " + nilai + " Kamu Mendapat Niali B");
            else Console.WriteLine("Nilai Kamu " + nilai + " Kamu Mendapat Nilai C");
            Console.ReadLine();
        }
    }
}


Silakan jalankan kode diatas melalui IDE kalian, maka hasinya adalah seperti gambar dibawah ini :


Pada if pertama akan mengecek apakah nilai lebih dari 80
Lalu else if mengecek apakah nilai lebih dari 60
Else atau selain itu maka nilainya adalah C

Sekian post kali ini. Semoga bermanfaat.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Program Menghitung Nilai dengan C#"

Post a Comment

1. Berikan Komentar yang Relevan
2. Tidak Mengandung SARA
3. Berkomentar yang Sopan

Konsultasi Aplikasi